P&I Club

Kapal Kargo Menggunakan Tenaga Angin

Saat ini masih dikembangkan suatu prototype kapal kargo hybrid yang dapat menggunakan bahan bakar dan juga layar untuk memanfaatkan tenaga angin , diharapkan penggunaan tenaga angin dapat menghemat penggunaan bahan bakar hingga 30%. Layar yang digunakan akan bisa dilipat dan berukuran tinggi 50 meter dan lebar 20 meter.

 

 

Kapal Hybrid ini mulai dikembangkan sejak tahun 2009 oleh Wind Challenger Project. Dengan begitu majunya teknologi - khusususnya di bidang maritim - tentang peramalan cuaca dan angin, diharapkan  kapal ini dapat beroperasi secara optimum. Prototype kapal dengan ukuran setengahnya diharapkan akan mulai diujicobakan berlayar pada tahun 2016.

 

Sumber : http://www.diginfo.tv/v/12-0066-r-en.php

Rukan Gedung Gajah Unit ABC No. A2 Floor 3A

Jl. Dokter Saharjo no. 111 , Tebet Jakarta Selatan
Open in Map

(62 - 21) 83706706

Jam Kerja :
Senin - Jumat , 09.00 - 17.00


Partners